Usaha Paling Laris Di Kampung - Apakah anda seorang perantau yang ingin pulang kampung dan ingin membuat usaha di kampung atau anda sudah tinggal di kampung dan sedang mencari peluang usaha yang paling laris baik itu produk barang maupun jasa, artikel berikut ini semoga dapat memberikan inspirasi dan informasi tentang usaha yang paling laris dan menguntungkan untuk dijalankan.
Jika anda seorang generasi milenial yang terlahir dalam era teknologi informasi ataupun generasi sebelumnya yang paham penggunaan teknologi informasi terutama internet sebenarnya ada peluang usaha yang memiliki faktor kelipatan tak terhingga karena pasar yang digeluti adalah pasar global yaitu bisnis online. Jika anda tertarik untuk belajar tentang bisnis online silakan baca beberapa artikel dalam blog ini tentang bisnis online di sini.
Namun jika anda tetap ingin mencari peluang usaha konvensional yang laris di kampung maka berikut ini penjelasan dan contoh usaha yang dapat dijalankan dengan mudah di kampung. Sebagian contoh usaha kecil yang dapat dibuka di kampung telah saya tulis pada artikel 25 bisnis rumahan modal kecil yang menjanjikan.
Jika anda seorang generasi milenial yang terlahir dalam era teknologi informasi ataupun generasi sebelumnya yang paham penggunaan teknologi informasi terutama internet sebenarnya ada peluang usaha yang memiliki faktor kelipatan tak terhingga karena pasar yang digeluti adalah pasar global yaitu bisnis online. Jika anda tertarik untuk belajar tentang bisnis online silakan baca beberapa artikel dalam blog ini tentang bisnis online di sini.
5 Peluang Usaha Paling Laris Di Kampung |
Cara Melihat Peluang Usaha Paling Laris Di Kampung
Usaha berjualan merupakan usaha yang pada prinsipnya adalah memenuhi kebutuhan pasar atau kebutuhan calon pembeli. Jika ingin membuat sebuah usaha yang laris pada suatu daerah yang sifatnya lokal/nasional maka yang harus dilakukan adalah:
- Pertama, mengamati dan mengumpulkan data kebutuhan masyarakat yang ada di daerah tersebut.
- Buat list data-data kebutuhan masyarakat baik produk jasa maupun barang yang paling banyak dicari di daerah tersebut.
- Dari list data kebutuhan tersebut kita dapat melihat peluang yang dapat dijadikan usaha dengan melihat persaingan dan ketersediaan produknya.
- Setelah mendapatkan pilihan usaha yang sesuai dengan kondisi modal dan potensi peluang yang ada, baru kita dapat memulai melangkah untuk membuat konsep usaha yang akan dijalankan.
Berbicara mengenai kebutuhan jika kita belajar pada ilmu ekonomi terdapat beberapa istilah kebutuhan manusia sesuai dengan tingkat prioritasnya yaitu kebutuhan primer, sekunder dan tersier. Ketika kita sedang mencari peluang usaha tentu kita dapat melihat kebutuhan primerlah yang paling banyak dicari oleh masyarakat oleh karena itu merupakan kebutuhan pokok manusia untuk dapat bertahan hidup seperti kebutuhan pangan (makanan) ,sandang (pakaian), papan (tempat tinggal), pendidikan dan komunikasi.
Dari kelima jenis kebutuhan primer ini dapat kita definisikan dalam banyak peluang usaha yang dapat kita buat.
Dari kelima jenis kebutuhan primer ini dapat kita definisikan dalam banyak peluang usaha yang dapat kita buat.
Peluang Usaha Dibidang Makanan
Peluang Usaha Jual Pakaian
Peluang Usaha Untuk Tempat Tinggal
Peluang Usaha Dibidang Pendidikan
Mengapa pendidikan dan komunikasi termasuk yang saya masukkan ke dalam
kebutuhan primer pada masa dewasa ini, itu karena pendidikan merupakan
salah satu syarat manusia pada zaman sekarang dapat bertahan hidup di
mana skill dan keterampilan akan sangat menentukan masa depan untuk
tetap bertahan dengan cara hidup manusia pada umumnya di zaman ini.
Pendidikan yang saya maksudkan bukan semata pendidikan formal seperti sekolah dari pendidikan dasar, menengah sampai perguruan tinggi namun juga pendidikan non formal yang mampu memberikan skill sehingga dapat bertahan dengan persaingan hidup yang semakin tinggi. Ketika kita mengabaikan pendidikan maka bisa jadi kita akan tersingkir dari persaingan hidup yang semakin berat.
Beberapa usaha di bidang pendidikan yang dapat dijalankan adalah Membuat sekolah, Membuat rumah bimbingan belajar (Bimbel), Tempat kursus, Jasa les panggilan dan lain sebagainya.
Beberapa usaha yang dapat dilakukan dalam bidang komunikasi adalah Membuka toko peralatan teknologi komunikasi (Toko HP), Menjual pulsa, Jasa service HP dan lain sebagainya.
Itulah beberapa contoh dan penjelasan singkat tentang peluang usaha yang laris di kampung, semoga dapat menginspirasi pencarian usaha yang akan anda buat semoga bermanfaat.
Pendidikan yang saya maksudkan bukan semata pendidikan formal seperti sekolah dari pendidikan dasar, menengah sampai perguruan tinggi namun juga pendidikan non formal yang mampu memberikan skill sehingga dapat bertahan dengan persaingan hidup yang semakin tinggi. Ketika kita mengabaikan pendidikan maka bisa jadi kita akan tersingkir dari persaingan hidup yang semakin berat.
Beberapa usaha di bidang pendidikan yang dapat dijalankan adalah Membuat sekolah, Membuat rumah bimbingan belajar (Bimbel), Tempat kursus, Jasa les panggilan dan lain sebagainya.
Peluang Usaha Dibidang Teknologi Komunikasi
Beberapa usaha yang dapat dilakukan dalam bidang komunikasi adalah Membuka toko peralatan teknologi komunikasi (Toko HP), Menjual pulsa, Jasa service HP dan lain sebagainya.
Itulah beberapa contoh dan penjelasan singkat tentang peluang usaha yang laris di kampung, semoga dapat menginspirasi pencarian usaha yang akan anda buat semoga bermanfaat.